Peran Corporate Social Responsibility Terhadap Brand Positioning dan Customer Loyalty Hotel Batiqa Surabaya da Jawa Timur

Prabowo, Jhony (2023) Peran Corporate Social Responsibility Terhadap Brand Positioning dan Customer Loyalty Hotel Batiqa Surabaya da Jawa Timur. [Undergraduate thesis]

[thumbnail of M_7009_Abstrak.pdf] PDF
M_7009_Abstrak.pdf

Download (225kB)
Official URL / DOI: http://digilib.ubaya.ac.id/pustaka.php/268715

Abstract

Skirpsi ini bertujuan untuk menganalisis peran corporate social responsibility terhadap brand positioning dan customer loyalty hotel batiqa surabaya di jawa timur. Untuk sample data yang digunakan pada skripsi ini adalah pelanggan hotel Batiqa Surabaya yang berasal dari provinsi Jawa Timur. Dengan adanya penelitian ini dapat memberi perspektif bagi industri perhotelan tentang manfaat corporate social responsibility. Metode penelitian yang digunakan adalah kuantitatif. Analisis pada penelitian ini menggunakan SEM (Structural Equation Modeling) dan pengolahan data menggunakan software SPSS 20 dan AMOS 18. Hasil penelitian menunjukann bahwa Hotel Batiqa telah menjalankan corporate social responsibility, company-customer identification, customer satisfaction, customer trust, dan customer value dengan baik sehingga berpengaruh positif terhadap brand positioning dan customer loyalty.

Item Type: Undergraduate thesis
Uncontrolled Keywords: Corporate Social Responsibility, Customer loyalty, Brand Positioning
Subjects: H Social Sciences > HD Industries. Land use. Labor > HD28 Management. Industrial Management
Divisions: Faculty of Business and Economic > Department of Management
Depositing User: Eko Wahyudi 197013
Date Deposited: 26 Sep 2023 02:29
Last Modified: 26 Sep 2023 02:29
URI: http://repository.ubaya.ac.id/id/eprint/44997

Actions (login required)

View Item View Item