Madu Fermentasi Bawang Putih Sebagai Imunomodulator Terhadap Respon Imunitas Non Spesifik

Universitas Surabaya (2023) Madu Fermentasi Bawang Putih Sebagai Imunomodulator Terhadap Respon Imunitas Non Spesifik. S00202308537.

[thumbnail of Paten Sederhana Devyani Revised.pdf] PDF
Paten Sederhana Devyani Revised.pdf

Download (146kB)
Official URL / DOI: https://pdki-indonesia.dgip.go.id/detail/e617ef77a...

Abstract

Invensi ini berkaitan dengan Madu Fermentasi Bawang Putih sebagai Imunomodulator Terhadap Respon Imunitas Non Spesifik, lebih khusus lagi, invensi ini berhubungan dengan komposisi madu hutan dan bawang putih (Allium sativum L.) yang difermentasi dan memiliki aktivitas sebagai imunomodulator berdasarkan peningkatan aktivitas fagositosis dan respon hipersensitivitas tipe lambat dimana parameter ini secara preklinik merupakan indikator peningkatan respon imunitas non spesifik.

Item Type: Patent
Subjects: Q Science > Q Science (General)
R Medicine > RM Therapeutics. Pharmacology
R Medicine > RS Pharmacy and materia medica
Depositing User: DEVYANI DIAH WULANSARI
Date Deposited: 27 Sep 2023 04:22
Last Modified: 07 Nov 2023 02:35
URI: http://repository.ubaya.ac.id/id/eprint/45005

Actions (login required)

View Item View Item