Kondisi Tubuhku Bukanlah Batasan untuk Menikmati Hidupku: Modul untuk Perempuan Overweight/Obesitas yang Mengalami Body Shaming

Dewi, Rizki Sakinah and Sukamto, Monique Elizabeth (2024) Kondisi Tubuhku Bukanlah Batasan untuk Menikmati Hidupku: Modul untuk Perempuan Overweight/Obesitas yang Mengalami Body Shaming. Program Magister Psikologi Profesi Fakultas Psikologi Universitas Surabaya, Surabaya.

[thumbnail of Monique Elizabeth Sukamto_Kondisi Tubuhku Bukanlah Batasan untuk Menikmati Hidupku.pdf] PDF
Monique Elizabeth Sukamto_Kondisi Tubuhku Bukanlah Batasan untuk Menikmati Hidupku.pdf

Download (4MB)
Official URL / DOI: https://repository.ubaya.ac.id/46393/

Abstract

Modul “Kondisi Tubuhku Bukanlah Batasan untuk Menikmati Hidupku” ini disusun sebagai panduan penerapan teknik Acceptance and Commitment Therapy (ACT) bagi terapis dan perempuan overweight/obesitas yang mengalami body shaming dalam upaya meningkatkan fleksibilitas citra tubuh atau citra tubuh yang lebih positif. Modul ini juga dilengkapi dengan latihan dan lembar kerja agar dapat membantu partisipan dalam menerapkan materi yang telah disampaikan.

Item Type: Book
Subjects: B Philosophy. Psychology. Religion > BF Psychology
Divisions: Faculty of Psychology > Department of Psychology
Depositing User: Ester Sri W. 196039
Date Deposited: 22 May 2024 08:05
Last Modified: 22 May 2024 08:05
URI: http://repository.ubaya.ac.id/id/eprint/46394

Actions (login required)

View Item View Item