Faktor-Faktor Yang Mempengaruhi Debt Perusahaan Pada Sektor Consumer Goods Di Bursa Efek Indonesia Periode 2009-2015

Fauzi, Mochammad and Marciano, Deddy and Ernawati, Endang (2018) Faktor-Faktor Yang Mempengaruhi Debt Perusahaan Pada Sektor Consumer Goods Di Bursa Efek Indonesia Periode 2009-2015. Calyptra: Jurnal Ilmiah Mahasiswa Universitas Surabaya, 7 (1). pp. 1451-1469. ISSN 2715-6419

[thumbnail of Deddy Marciano_FAKTOR-FAKTOR YANG MEMPENGARUHI DEBT PERUSAHAAN.pdf] PDF
Deddy Marciano_FAKTOR-FAKTOR YANG MEMPENGARUHI DEBT PERUSAHAAN.pdf

Download (3MB)
Official URL / DOI: https://journal.ubaya.ac.id/index.php/jimus/articl...

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk menguji faktor-faktor yang mempengaruhi debt pada perusahaan industri barang konsumsi yang tercatat di Bursa Efek Indonesia periode 2009-2015. Variabel dependen dalam penelitian ini adalah debt. Variabel independen yang digunakan adalah profitability, earning volatility, asset tangibility, firm size, non-debt tax shield, liquidity, growth, dan business risk. Penelitian ini menggunakan model analisis regresi yaitu model linier berganda untuk menguji hipotesis dengan sampel 28 perusahaan industri barang konsumsi di BEI periode 2009-2015. Jumlah observasi adalah 196 poin observasi dengan menggunakan syarat dan asumsi klasik. Temuan penelitian ini menunjukkan bahwa profitability berpengaruh negatif signifikan terhadap debt, earning volatility berpengaruh positif signifikan terhadap debt, asset tangibility berpengaruh negatif tidak signifikan terhadap debt, firm size berpengaruh positif signifikan terhadap debt, non-debt tax shield berpengaruh negatif tidak signifikan terhadap debt, liquidity berpengaruh negatif signifikan terhadap debt, growth berpengaruh positif signifikan terhadap debt, dan business risk berpengaruh positif tidak signifikan terhadap debt.

Item Type: Article
Uncontrolled Keywords: Debt, Pecking Order Theory, Signalling Theory, Trade-Off Theory
Subjects: H Social Sciences > HD Industries. Land use. Labor > HD28 Management. Industrial Management
Divisions: Faculty of Business and Economic > Department of Management
Depositing User: Ester Sri W. 196039
Date Deposited: 26 Sep 2024 09:06
Last Modified: 26 Sep 2024 09:06
URI: http://repository.ubaya.ac.id/id/eprint/47164

Actions (login required)

View Item View Item