Meta Analisis: Efektivitas Cognitive Behavioral Therapy untuk Insomnia

Rahma, Lili Mira Julia and Yudiarso, Ananta (2024) Meta Analisis: Efektivitas Cognitive Behavioral Therapy untuk Insomnia. Jurnal Psikologi Integratif, 12 (1). pp. 52-65. ISSN 2356-2145; E-ISNN 2580-7331

[thumbnail of Meta Analisis Efektivitas Cognitive Behavioral Therapy untuk Insomnia.pdf] PDF
Meta Analisis Efektivitas Cognitive Behavioral Therapy untuk Insomnia.pdf - Published Version

Download (594kB)
Official URL / DOI: https://doi.org/10.14421/jpsi.v11i1.2930

Abstract

Kasus insomnia di Indonesia maupun di dunia mengalami peningkatan setiap tahunnya. Berdasarkan data yang ditemukkan kasus insomnia bertambah selama masa pandemi COVID-19 berlangsung. Intervensi yang banyak digunakan dalam menangani insomnia adalah dengan menggunakan teknik intervensi cognitive behavioral therapy (CBT). Beberapa penelitian terdahulu sudah melakukan penelitian berkaitan dengan CBT untuk insomnia (CBT-I). Penelitian ini dilakukan untuk melihat besaran effect size yang ditimbulkan dari CBT terhadap insomnia serta meningkatkan wawasan statistik dengan menggunakan meta-analisis. Pada penelitian ini menggunakan metode meta-analisis yang mana dalam analisisnya menggunakan aplikasi JAMOVI versi 2.2.5 dana melihat effect size menggunakan nilai hedge’s g. penelitian menggunakan 14 artikel jurnal penelitian yang membahas mengenai cognitive behavioral therapy dan insomnia yang mana melibatkan sebanyak 7085 responden. Hasil dari penelitian ini menemukkan bahwa cognitive behavioral therapy cukup efektif dalam menurunkan insomnia (g=-0.57).

Item Type: Article
Uncontrolled Keywords: CBT-I, Meta-analisis, Insomnia, terapi cognitive behavior
Subjects: B Philosophy. Psychology. Religion > BF Psychology
Divisions: Faculty of Psychology > Department of Psychology
Depositing User: LILI MIRA JULIA RAHMA
Date Deposited: 17 Jan 2025 05:01
Last Modified: 17 Jan 2025 05:01
URI: http://repository.ubaya.ac.id/id/eprint/47760

Actions (login required)

View Item View Item