Bias Beta dan Model Koreksinya: Sebuah Studi Empiris di Bursa Efek Jakarta

Hanani, Aulia (2002) Bias Beta dan Model Koreksinya: Sebuah Studi Empiris di Bursa Efek Jakarta. Masters thesis, University of Surabaya.

Full text not available from this repository. (Request a copy)
Official URL / DOI: http://digilib.ubaya.ac.id/pustaka.php/229275

Abstract

Tujuan dari penelitian ini adalah menganalisis kebendaan bias beta di Busa Efek Jakarta (BEJ) yang baru merupakan pasar modal yang sedang berkembang. Pasar modal yang sedang berkembang memiliki transaksi perdagangan saham yang tipis (thin market). Bias bata yang terjadi untuk thin market disebabkan oleh adanya nonsynchronous trading (perdagangan yang tidak sinkron). Haugen (2001) mendefinisikan. "Nonsynchronous trading is defined as trades made at different points in time." Perhitungan beta menjadi bias jika kedua periode tersebut tidak sinkron, yaitu periode market return adalah periode ke-t dan periode stock return adalah periode ke t-l dan seterusnya. Perdagangan yang tidak sinkon terjadi karena beberapa saham tidak mengalami perdagangan untuk beberapa waktu, akibatnya untuk saham A, harga pada periode ke-t sebenarnya merupakan harga terakhir diperdagangkan pada periode sebelumnya. Penelitian ini mereplikasi penelitian Hartono dan Surianto (2000), dan menggunakan sampel 88 badan usaha yang listing di BEJ selama Januari 1997 sampai Maret 2002. Pengujian hipotesis menyimpulkan bahwa terjadi bias beta di BEJ selama periode penelitian. Bias beta dapat dikoreksi dengan model Scholes-Williams, model Domson dan model Fowler-Rorke. Penggunaan model koreksi Fowler-Rorke dengan lag dan lead I memberikan hasil pengurangan bias yang lebih baik bila dibandingkan model Scholes-Williams dan model Dimson.

Item Type: Thesis (Masters)
Uncontrolled Keywords: nonsynchronous trading, bias beta, beta, perdagangan tipis
Subjects: H Social Sciences > HD Industries. Land use. Labor > HD28 Management. Industrial Management
Divisions: Postgraduate Programs > Master Program in Management
Depositing User: Karyono
Date Deposited: 11 Jun 2012 03:29
Last Modified: 08 Sep 2015 02:24
URI: http://repository.ubaya.ac.id/id/eprint/589

Actions (login required)

View Item View Item