Analisa Perbedaan Beta Saham Sektor Finance yang Go Public di PT BEJ Serta Faktor-Faktor yang Mempengaruhi dengan Periode Sebelum (1995-1996), Selama (1997-1998), dan Sesudah Krisis Moneter (1999-2002)

Judistio, Yohan (2005) Analisa Perbedaan Beta Saham Sektor Finance yang Go Public di PT BEJ Serta Faktor-Faktor yang Mempengaruhi dengan Periode Sebelum (1995-1996), Selama (1997-1998), dan Sesudah Krisis Moneter (1999-2002). [Undergraduate thesis]

Full text not available from this repository. (Request a copy)
Official URL / DOI: http://digilib.ubaya.ac.id/pustaka.php/144056

Abstract

Beta sebagai suatu ukuran risiko yang dapat digunakan sebagai estimator return yang akan diperoleh investor. Dengan adanya krisis ekonomi yan melanda di Indonesia_ hampir semua investasi mengandung risiko termasuk pasar modal di Indonesia. Sehingga perlu dilakukan pengujian secara ilmiah tentang beta saham sektor finance. Untuk mengetahui adanya perbedaan beta saham sektor finance pada periode sebelum (1995-1996) selama (1997-1998) dan sesudah krisis (1999-2002) diukur dengan menggunakan metode Indeks Tunggal dan uji Anova. Oleh karena setiap investasi mengandung beta sebagai suatu ukuran risiko, maka investor harus selalu memperhatikan dan mengukur faktor-faktor seperti : financial leverage, operating leverage, dan growth yang tidak ada pengaruh yang signifikan terhadap beta saham sektor finance pada periode sebelum (1995-1996), selama (1997-1998), dan sesudah krisis (1999-2002) yang diuji menggunakan Regresi Linier Berganda serta dengan Asumsi Klasiknya.

Item Type: Undergraduate thesis
Subjects: H Social Sciences > HD Industries. Land use. Labor > HD28 Management. Industrial Management
Divisions: Faculty of Business and Economic > Department of Management
Depositing User: Masyhur 196042
Date Deposited: 04 Mar 2014 03:18
Last Modified: 04 Mar 2014 03:18
URI: http://repository.ubaya.ac.id/id/eprint/8226

Actions (login required)

View Item View Item