Penerapan Activity Based Costing (ABC) untuk Memperoleh Beban Pokok Produk dalam Rangka Penetapan Harga Jual pada PT X di Gombong

Dewi, Kartika (2004) Penerapan Activity Based Costing (ABC) untuk Memperoleh Beban Pokok Produk dalam Rangka Penetapan Harga Jual pada PT X di Gombong. [Undergraduate thesis]

Full text not available from this repository. (Request a copy)
Official URL / DOI: http://digilib.ubaya.ac.id/pustaka.php/152918

Abstract

Skripsi ini membahas tentang perbedaan antara metode traditional costing dan ABC dalam membebankan biaya overhead ke produk. Metode traditional costing yang dipakai oleh PT " X" adalah plant wide rate, yaitu mengelompokkan biaya overhead dalam satu pool kemudian membebankan biaya tersebut ke produk berdasarkan jumlah unit produksi. Berbeda dengan ABC yang membebankan biaya overhead berdasarkan aktivitas. Mengingat non unit related overhead cost dan product diversity pada PT "X'' cukup tinggi. Produk yang dihasilkan oleh PT "X" adalah jenis kayu yaitu lanzinated particle board dengan ukuran 12 mm x 1000 mm x 410 mm dan 12 mm x 1000 mm x 860 mm, sedangkan block board berukuran 12 mm x 1220 mm x 1820 mm. Hasil perhitungan berdasarkan ABC menunjukkan bahwa perhitungan Behan Pokok Produk untuk produk laminted particle board ukuran 12 mm x 1000 mm x 410 mm adalah Rp 986,13 per unit sedangkan laminated particle board ukuran12 mm x 1000 mm x 860 mm adalah sebesar Rp 1.395)3 per unit. Dan block board sebesar Rp 3.540,41 per unit. Perhitungan BPP (Behan Pokok Produksi) yang tepat dapat meminimalkan akan terjadinya subsidi silang pada PT "X". Sehingga PT "X" dapat menetapkan harga jual dengan benar, dan dapat meningkatkan kemampuan bersaing dengan perusahaan lainnya. Dengan demikian perusahaan akan memperoleh benefit lebih besar daripada costnya. Hal ini diharapkan dapat menjadi masukkan bagi PT "X" dalam menghitung BPP (Behan Pokok Produksi), sehingga tidak salah dalam pengambilan keputusan.

Item Type: Undergraduate thesis
Subjects: H Social Sciences > HF Commerce > HF5601 Accounting
Divisions: Faculty of Business and Economic > Department of Accounting
Depositing User: Eko Wahyudi 197013
Date Deposited: 10 Mar 2014 05:25
Last Modified: 10 Mar 2014 05:25
URI: http://repository.ubaya.ac.id/id/eprint/8464

Actions (login required)

View Item View Item