Penentuan Daya Adsorpsi Batuan Vulkanik Putih dan Hijau dari Tulungagung dan Kandungan Zeolit

Nyotohadi, Sri Astuti (2001) Penentuan Daya Adsorpsi Batuan Vulkanik Putih dan Hijau dari Tulungagung dan Kandungan Zeolit. [Undergraduate thesis]

[thumbnail of F_1040_Abstrak.pdf]
Preview
PDF
F_1040_Abstrak.pdf

Download (51kB) | Preview
Official URL / DOI: http://digilib.ubaya.ac.id/pustaka.php/150868

Abstract

Telah dilakukan penelitian penentuan daya adsorpsi batuan vulkanik putih dan hijau dari Tulungagung terhadap zat warna (Rhodamin-B dan Biru Metilen) dan alkaloid (Kinin HCI) dengan attapulgit sebagai pembanding. Ujidaya adsorpsi dilakukan dengan spektrofotometri, sedangkan untuk mengetahui jenis zeolit di dalam batuan vulkanik digunakan difraktometer sjnar-x. Berdasarkan data difraktogram sinar - X, jenis zeolit pada attapulgit adalah palygorskite (Mg5(Si,Al)8 O20(OH)2.8H2O); batuan vulkanik putih dari Tulungagung adalah mordenite ((Na2,Ca,K2) Al2 Si10 O24 7H2O ) sedangkan batuan vulkanik hijau dari Tulungagung tidak ditemukan adanya zeolit. Daya adsorpsi batuan vulkanik putih dari Tulungagung terhadap rhodamin-B, biru metilen dan kinin-HCl secara bermakna lebih besar dibandingkan dengan daya adsorpsi attapulgit. Daya adsorpsi batuan vulkanik hijau dari Tulungagungterhadap rhodamin-B, biru metilen dan kinin-HCl secara bermakna lebih rendah dibanding batuan wlkanik putih dari Tulungagung dan attapulgit.

Item Type: Undergraduate thesis
Subjects: R Medicine > RS Pharmacy and materia medica
Divisions: Faculty of Pharmacy > Department of Pharmacy
Depositing User: Masyhur 196042
Date Deposited: 01 Apr 2014 02:26
Last Modified: 24 Mar 2021 14:25
URI: http://repository.ubaya.ac.id/id/eprint/9128

Actions (login required)

View Item View Item