Implementasi Life - Cicle Budgeted Costs Berdasarkan Analisis Activity-Based Costing Dalam Menetapkan Harga Jual Produk Baru Pada PT. "X" Di Surabaya

Mulia, Liusiana (1995) Implementasi Life - Cicle Budgeted Costs Berdasarkan Analisis Activity-Based Costing Dalam Menetapkan Harga Jual Produk Baru Pada PT. "X" Di Surabaya. [Undergraduate thesis]

Full text not available from this repository. (Request a copy)
Official URL / DOI: http://digilib.ubaya.ac.id/pustaka.php/229571

Abstract

Teknologi merupakan pemacu awal terjadinya suatu pembaharuan. Perkembangan teknologi mendorong semua pihak saling berlomba untuk memenangkan persaingan. Dengan diberlakukannya liberalisasi pasar, timbulnya blok-blok negara seperti AFTA & NAFTA serta adanya APEC berimplikasi pada perdagangan global yang mengakibatkan timbulnya persaingan yang ketat dewasa ini. Disamping memanfaatkan kemajuan teknologi secara optimal, badan usaha juga harus dapat menerapkan cara-cara atau metode pengolahan dan penyajian informasi yang tepat. Karena dengan demikian, dapat dihasilkan informasi yang akurat untuk pengambilan keputusan manajerial. Akuntansi Manajemen berperan penting dalam menyediakan informasi yang relevan dan dapat diandalkan untuk memenuhi kebutuhan manajemen dalam pengambilan keputusan manajerial. Salah satu informasi yang penting adalah informasi tentang biaya produk karena akan berdampak pada penetapan harga jual produk...

Item Type: Undergraduate thesis
Subjects: K Law > K Law (General)
Divisions: Faculty of Business and Economic > Department of Accounting
Depositing User: Karyono
Date Deposited: 13 Aug 2012 07:05
Last Modified: 24 Nov 2015 07:52
URI: http://repository.ubaya.ac.id/id/eprint/985

Actions (login required)

View Item View Item