Evaluasi Sistem Pengendalian Manajemen Pada Divisi Keamanan Gedung Pusat Perbelanjaan PT. Jasamitra Propertindo

Chandra, Edwin (2015) Evaluasi Sistem Pengendalian Manajemen Pada Divisi Keamanan Gedung Pusat Perbelanjaan PT. Jasamitra Propertindo. [Undergraduate thesis]

[thumbnail of AK_3673_Abstrak.pdf]
Preview
PDF
AK_3673_Abstrak.pdf

Download (57kB) | Preview
Official URL / DOI: http://digilib.ubaya.ac.id/pustaka.php/241429

Abstract

Pada era global inigaya hidup masyarakat mengalami perubahan yang cukup signifikan dari kebiasaan berbelanja pada pasar tradisional menjadi belanja di pusat-pusat perbelanjaan. Terdapat beberapa manajemen yang berperan penting dalam mengelola pusat perbelanjaan, salah satunya adalah manajemen keamanan.Untuk menghadapi persaingan yang semakin ketat dan masalah-masalah yang ada, manajemen keamanan pusat perbelenjaan dituntut untuk memiliki kinerja yang baik sehingga dapat mewujudkan tujuan perusahaan.Oleh karena itu diperlukan sebuah sistem pengendalian manajemen untuk mengatasi berbagai persoalan tersebut. Padapenelitianiniobyek yang digunakanadalah PT. JasamitraPropertindo yang dimana merupakan perusahaan pengelolaan gedung Pusat Grosir Surabaya.Penelitian ini dilatar belakangi karena adanya penurunan kinerja karyawan pada divisi keamanan perusahaan PT. Jasa mitra Propertindo. Oleh karena itu penulis akan mengevaluasi sistem pengendalian manajemen yang telah di terapkan pada divisi keamanan PT. Jasa mitra Propertindo. Pendekatan pada penelitian ini adalah pendekatan secara kualitatif. Temuan yang didapat selama ovservasi atau masa penelitian adalah masih kurangnya pengendalian yang meliputi action control, result control, personel control dan cultural control pada PT. Jasa mitra Propertindo terutama pada divisi kemanan sehingga berdampak pada kinerja karyawan yang tidak sesuai dengan tujuan dari perusahaan. Dalam halini PT. Jasa mitra Propertindo perlu melakukan perbaikan pada sistem pengendalian manajemen agar tanggung jawab dan hasil yang diharapkan sesuai dengan tujuan dari perusahaan.

Item Type: Undergraduate thesis
Uncontrolled Keywords: Manajemen Keamanan Pusat Perbelanjaan, Sistem Pengendalian Manajemen
Subjects: H Social Sciences > HF Commerce > HF5601 Accounting
Divisions: Faculty of Business and Economic > Department of Accounting
Depositing User: Sugiarto
Date Deposited: 31 May 2016 04:03
Last Modified: 31 May 2016 04:03
URI: http://repository.ubaya.ac.id/id/eprint/27885

Actions (login required)

View Item View Item