Himawan, Kartika Fiona (2018) Studi Eksploratori Persepsi Logo Halal LPPOM MUI oleh Konsumen Muslim dan Non-Muslim di Universitas Surabaya. [Undergraduate thesis]
Preview |
PDF
M_6075_Abstrak.pdf Download (44kB) | Preview |
Abstract
Penelitian ini bertujuan untuk mengeksplorasi persepsi logo halal LPPOM MUI, pesan penting logo halal LPPOM MUI dan persepsi terhadap lembaga sertifikasi halal LPPOM MUI. Dalam penelitian ini, sumber data yang digunakan adalah data primer yang diperoleh dari wawancara secara mendalam dengan 8 informan yang telah dipilih sesuai dengan karakteristik yang telah ditetapkan, menggunakan metode pengambilan sampel purposive sampling. Pengolahan data dalam penelitian ini menggunakan open coding, axial coding, selective coding dan interpretasi. Temuan dalam penelitian menunjukkan bahwa terdapat keberagaman persepsi logo halal LPPOM MUI, pesan penting logo halal LPPOM MUI dan persepsi terhadap lembaga sertifikasi halal LPPOM MUI oleh para konsumen Muslim dan Non-Muslim di Universitas Surabaya.
Item Type: | Undergraduate thesis |
---|---|
Uncontrolled Keywords: | Preferable element, Eye-catching element, Preferable color, Logo attribute |
Subjects: | H Social Sciences > HD Industries. Land use. Labor > HD28 Management. Industrial Management |
Divisions: | Faculty of Business and Economic > Department of Management |
Depositing User: | Masyhur 196042 |
Date Deposited: | 19 Oct 2018 09:13 |
Last Modified: | 19 Oct 2018 09:13 |
URI: | http://repository.ubaya.ac.id/id/eprint/33676 |
Actions (login required)
View Item |