Dewi, Mei Shinta (2019) Compassion Fatigue Resiliency Program untuk Menurunkan Compassion Fatigue Mahasiswa Ilmu Kebidanan Universitas Muhammadiyah Sidoarjo. GUIDENA : Jurnal Ilmu Pendidikan, Psikologi, Bimbingan dan Konseling, 9 (2). ISSN 2088-9623 (Print); 2442-7802 (Online) (Submitted)
Preview |
PDF
Mei Shinta Dewi _Compassion Fatigue Resiliency Program_Guidena_Abstrak.pdf - Accepted Version Download (349kB) | Preview |
PDF
Mei Shinta Dewi _Compassion Fatigue Resiliency Program_Guidena.pdf - Accepted Version Restricted to Registered users only Download (512kB) |
Abstract
Compassion fatigue merupakan perasaan tertekan yang dialami individu karena larut dalam pengalaman trauma yang dialami oleh pasien. Keadaan ini umum dialami oleh para pekerja sosial atau tenaga kesehatan yang intens berhadapan dan memberikan bantuan terhadap pasien. Tujuan penelitian ini adalah memberikan pengetahuan mengenai compassion fatigue dan penanganannya melalui teknik-teknik resiliensi. Pelatihan compassion fatigue resiliency program diberikan selama dua hari kepada 14 mahasiswa dengan rata-rata usia 21-22 tahun. Pelatihan memberikan peningkatan pengetahuan mahasiswa mengenai compassion fatigue dan resiliensi. Diperoleh juga penurunan pada compassion fatigue mahasiswa yang lebih tinggi pada saat follow up, daripada saat post-test. Dapat disimpulkan, peserta membutuhkan waktu untuk mempraktekkan teknik resiliensi dalam kehidupan sehari-harinya terlebih dahulu.
Item Type: | Article |
---|---|
Uncontrolled Keywords: | compassion fatigue, resiliensi, mahasiswa ilmu kebidanan |
Subjects: | B Philosophy. Psychology. Religion > BF Psychology |
Divisions: | Postgraduate Programs > Master Program in Psychology |
Depositing User: | Ester Sri W. 196039 |
Date Deposited: | 05 Aug 2019 08:42 |
Last Modified: | 05 Aug 2019 08:42 |
URI: | http://repository.ubaya.ac.id/id/eprint/35424 |
Actions (login required)
View Item |