Himawan, Fenny (1998) Audit Sedian Dalam Rangka Menentukan Nilai Sediaan Barang Jadi Yang Wajar Pada Laporan Keuangan PT. RSI Di Surabaya. [Undergraduate thesis]
Preview |
PDF
AK_1164_Abstrak.pdf Download (118kB) | Preview |
Abstract
Perkembangan teknologi yang sangat pesat dewasa ini khususnya pada pengolahan data dan teknologi informasi membawa dampak yang sangat kompleks. Hal ini menyebabkan badan usaha-badan usaha yang ada dituntut untuk mampu mengikuti perkembangan dengan cara melakukan pengelolaan badan usahanya dengan baik guna mencapai tujuan yang telah ditetapkannya secara efektif dan efisien. Laporan keuangan pada dasarnya dimaksudkan untuk menyediakan infomasi keuangan mengenai kesatuan usaha yang akan dipergunakan oleh investor dan pihak lain yang berkepentingan dengannya sebagai bahan pertimbangan dalam mengambil keputusan ekonomi. Untuk menilai kewajaran atas laporan keuangan tersebut, maka cara yang ditempuh oleh badan usaha adalah dengan melakukan audit, yang diharapkan dapat mengevaluasi kewajaran laporan keuangan. Audit yang dilakukan diharapkan mampu menggambarkan keadaan yang sebenarnya sehingga para pemakai terhindar dari kerugian yang diakibatkan oleh kesalahan penyajian informasi mengenai potensi pihak manajemen badan usaha. Audit sediaan barang jasa yang dilakukan oleh PT."RSI" diharapkan dapat memberikan masukan mengenai perlakuan akuntansi yang tepat bentuk sediaan barang jadi, bagaimana pencatatan dan pengendalian internal terhadap sediaan barang jadi, sehingga penyajian nilai sediaan barang jadi dalam laporan keuangan PT."RSI" dapat disajikan secara wajar....
Item Type: | Undergraduate thesis |
---|---|
Subjects: | H Social Sciences > HF Commerce > HF5601 Accounting |
Divisions: | Faculty of Business and Economic > Department of Accounting |
Depositing User: | Eko Setiawan 194014 |
Date Deposited: | 28 Apr 2014 07:28 |
Last Modified: | 28 Apr 2014 08:17 |
URI: | http://repository.ubaya.ac.id/id/eprint/12154 |
Actions (login required)
View Item |