Usia lanjut ditinjau dari Ilmu Psikologi

Santoso, Joko (1985) Usia lanjut ditinjau dari Ilmu Psikologi. Kumpulan Ceramah dan Diskusi Ilmiah Fakultas Psikologi. .

[thumbnail of Usia Lanjut ditinjau dari Ilmu Psikologi.pdf]
Preview
PDF
Usia Lanjut ditinjau dari Ilmu Psikologi.pdf

Download (2MB) | Preview

Abstract

Kurangnya kesamaan tentang batasan usia tua karena adanya variasi yang tidak menentu sehingga batasan-batasan relatif dengan kemunduran-kemunduran bidang fisik, psikis maupun sosial sifatnya individual. Nampaknya perlu perlu geseran kesamaan batasan yang sesuai dengan kondisi setempat agar pendekatan yang pasti dan tegas segera dapat diterapkan sehingga dapat dimanfaatkan nilai gunanya. Sebagai salah satu fase dari prosedur perkembangan manusia maka dalam membahas usia tuapun mencakup sifat-sifat progresif, statis dan regresif yang sekaligus meliputi masalah fisik, psikis maupun sosialnya. Selanjutnya penekanan pembahasannya lebih mengenai beberapa kemunduran dalam bidang psikisnya terutama masalah inteligensi dan kepribadiannya. Bahasan selanjutnya lebih diarahkan mengenai beberapa hal yang memungkinkan kondisi masa tua tidak memungkinkan untuk dapat dipertahankan lebih lama lagi karena ternyata hal-hal tersebut secara psikologis terasa lebih memperberat kondisi yang memang pada dasarnya mulai mengarah "berat" karena proses penurunan dan kemunduran fungsi dan poteosi tertentu. Bahasan yang terakhir dikemukakan tentang masalah tua yang bagaimana yang lebih diharapkan oleh lingkungannya sehingga dirinya tetap punya arti bagi diri maupun lingkungannya meskipun ternyata untuk mencapainya diperlukan persiapan yang mungkin dini-dini jauh sebelumnya.

Item Type: Article
Uncontrolled Keywords: Usia Lanjut, Perkembangan Manusia, Personality Development
Subjects: B Philosophy. Psychology. Religion > BF Psychology
Divisions: Faculty of Psychology > Department of Psychology
Depositing User: Perpustakaan UBAYA
Date Deposited: 15 Nov 2011 05:56
Last Modified: 25 Nov 2011 07:14
URI: http://repository.ubaya.ac.id/id/eprint/15

Actions (login required)

View Item View Item