., Andrew (2014) Pembuatan Sistem Informasi Geografis Pencairan Sekolah Menengah Atas dan Sekolah Menengah Kejuruan Di Kota Surabaya Berbasis Android. [Undergraduate thesis]
Preview |
PDF
SI_54_Abstrak.pdf Download (55kB) | Preview |
Abstract
SMA/SMK adalah tempat bernaung bagi siswa atau siswi SMP untuk melanjutkan pendidikannya ke tingkat yang lebih tinggi, hal ini menjadi kebutuhan yang penting bagi siswa atau siswi SMP, karena di era perkembangan jaman saat ini terutama pada kota Surabaya, terdapat banyak SMA/SMK yang memiliki banyak kelebihan, seperti memiliki jurusan kekhususan seperti SMF (Sekolah Menengah Farmasi), memiliki banyak ekstrakulikuler, memiliki lokasi yang strategis, dsb. Hal ini memungkinkan para siswa atau siswi beserta orang tua mereka dapat memilih jenjang pendidikan (SMA/SMK) sesuai dengan kriteria mereka masing – masing. Hal ini membuat para siswa atau siswi beserta orang tua sangat membutuhkan informasi terhadap SMA/SMK yang ada di kota Surabaya, sehingga para siswa, siswi beserta orang tua mereka dapat melihat informasi tentang SMA/SMK yang ada. Maka dari itu penulis membuat aplikasi pencarian SMA/SMK yang ada pada kota Surabaya, yang dapat memberikan informasi tentang SMA/SMK secara gambaran umum, beserta pencarian SMA/SMK berdasarkan kategori – kategori tertentu, seperti pencarian berdasarkan kategori jurusan, kategori biaya, dsb. Pembuatan aplikasi ini di rancang untuk smartphone Android. Aplikasi ini telah melewati tahap ujicoba dan evaluasi melalui kuisioner yang dibagikan kepada tester aplikasi. Aplikasi ini telah berhasil dibuat dan berfungsi sebagai aplikasi yang membantu pengguna mencari SMA/SMK berdasarkan kategori, dan lokasi dari SMA/SMK tersebut.
Item Type: | Undergraduate thesis |
---|---|
Uncontrolled Keywords: | Website, Sistem Informasi Manajemen, Sistem Informasi Geografis |
Subjects: | Q Science > QA Mathematics > QA75 Electronic computers. Computer science |
Divisions: | Faculty of Engineering > Department of Information System |
Depositing User: | Masyhur 196042 |
Date Deposited: | 05 Mar 2015 05:31 |
Last Modified: | 05 Mar 2015 05:31 |
URI: | http://repository.ubaya.ac.id/id/eprint/23494 |
Actions (login required)
View Item |