Meraih Visi dengan Balanced Scorecard Menyeimbangkan Kinerja Finansial dan Non Finansial serta Mengaitkan Alat Ukur Kinerja dengan Visi pada PT X di Jakarta

Soehanto, Fe Fe Asiani (1996) Meraih Visi dengan Balanced Scorecard Menyeimbangkan Kinerja Finansial dan Non Finansial serta Mengaitkan Alat Ukur Kinerja dengan Visi pada PT X di Jakarta. [Undergraduate thesis]

[thumbnail of AK_499_Abstrak.pdf]
Preview
PDF
AK_499_Abstrak.pdf

Download (118kB) | Preview
Official URL / DOI: http://digilib.ubaya.ac.id/pustaka.php/131097

Abstract

Dalam menilai kinerja badan usah~ seorang manajer seharusnya tidak memilih antara lebih memperhatikan kinerja finansial atau operasional, karena tidak ada suatu alat ukur kinerja yang secara independen dapat menunjukkan kinerja suatu target usaha dengan jelas. Untuk dapat menunjukkan keseimbangan antara kinerja finansial dan operasional, manajer memerlukan balance scorecard Balance scorecard bukan merupakan alat ukur kinerja yang biasa, karena scorecard ini tidak hanya mengukur kinerja suatu badan usaha. Dengan kemampuan balance scorecard menunjukkan hubungan timbal balik dan keseimbangan antara kinerja finansial dan operasional sekaligus, hal ini akan semakin memicu kineija badan usaha menjadi semakin baik dan berkembang. ...

Item Type: Undergraduate thesis
Uncontrolled Keywords: Balanced Scorecard
Subjects: H Social Sciences > HF Commerce > HF5601 Accounting
Divisions: Faculty of Business and Economic > Department of Accounting
Depositing User: Masyhur 196042
Date Deposited: 14 Jul 2015 04:21
Last Modified: 14 Jul 2015 04:21
URI: http://repository.ubaya.ac.id/id/eprint/25049

Actions (login required)

View Item View Item