Makmur, Henny (2007) Pembuatan Sistem Informasi Akuntansi Perusahaan Bongkar Muat Barang PT X. [Undergraduate thesis]
Preview |
PDF
TI_905_Abstrak.pdf Download (80kB) | Preview |
Official URL / DOI: http://digilib.ubaya.ac.id/pustaka.php/137054
Abstract
Pada saat ini, kebutuhan akan adanya sistem informasi akuntansi dalam perusahaan sudah mulai meningkat. Hal ini terbukti dengan semakin banyaknya perusahaan yang menggunakan sistem informasi akuntansi untuk membantu kinerja perusahaan dalam mengolah data sehingga bisa mendapatkan informasi yang tepat dan akurat dalam pembuatan laporan akutansi. Tanpa adanya sistem informasi akuntansi, maka informasi yang dihasilkan akan membutuhkan waktu yang lama dan tidak terjamin keakuratannya...
Item Type: | Undergraduate thesis |
---|---|
Subjects: | Q Science > QA Mathematics > QA75 Electronic computers. Computer science |
Divisions: | Faculty of Engineering > Department of Informatic |
Depositing User: | Users 147 not found. |
Date Deposited: | 02 Dec 2015 05:51 |
Last Modified: | 02 Dec 2015 05:51 |
URI: | http://repository.ubaya.ac.id/id/eprint/26270 |
Actions (login required)
View Item |