Pengaruh Tekanan Akuntabilitas Dan Sel-Efficacy Terhadap Kinerja Auditor Dengan Menggunakan Effort Sebagai Mediasi

SINAGA, ANDREW JOSCHA (2018) Pengaruh Tekanan Akuntabilitas Dan Sel-Efficacy Terhadap Kinerja Auditor Dengan Menggunakan Effort Sebagai Mediasi. [Undergraduate thesis]

[thumbnail of AK_4241_Abstrak.pdf]
Preview
PDF
AK_4241_Abstrak.pdf

Download (107kB) | Preview
Official URL / DOI: http://digilib.ubaya.ac.id/pustaka.php/250726

Abstract

Audit judgment merupakan suatu pertimbangan yang mempengaruhi dokumentasi bukti dan keputusan yang dibuat oleh auditor sehingga diperlukan kejujuran perusahaan dalam menyajikan laporan keuangan dan auditor dalam melakukan auditing. Terdapat beberapa faktor yang mempengaruhi audit judgment antara lain tekanan akuntabilitas, self-efficacy, dan effort auditor. Penelitian ini bertujuan untuk meneliti pengaruh antara tekanan akuntabilitas dan self-efficacy terhadap effort dan audit judgment para auditor di Denpasar. Sampel yang digunakan berjumlah 200 orang akuntan publik di Denpasar. Data dikumpulkan dengan menggunakan kuesioner. Teknik analisis yang digunakan adalah structural equation model. Hasil analisis ini menunjukkan bahwa tekanan akuntabilitas, dan self-efficacy ditemukan berpengaruh positif dan signifikan terhadap effort dan audit judgment. Selain itu juga penelitian ini juga menunjukan bahwa effort dapat meningkatkan audit judgment.

Item Type: Undergraduate thesis
Uncontrolled Keywords: Tekanan Akuntabilitas; Self-efficacy; Effort; Audit Judgment.
Subjects: H Social Sciences > HF Commerce > HF5601 Accounting
Divisions: Faculty of Business and Economic > Department of Accounting
Depositing User: Eko Wahyudi 197013
Date Deposited: 05 Mar 2019 07:07
Last Modified: 05 Mar 2019 07:07
URI: http://repository.ubaya.ac.id/id/eprint/34441

Actions (login required)

View Item View Item