Pembuatan Video Dokumenter Budaya Adat Tidung di Pulau Tarakan

Chandra, Denis (2019) Pembuatan Video Dokumenter Budaya Adat Tidung di Pulau Tarakan. [Undergraduate thesis]

[thumbnail of TI_2045_Abstrak.pdf]
Preview
PDF
TI_2045_Abstrak.pdf

Download (120kB) | Preview
Official URL / DOI: http://digilib.ubaya.ac.id/pustaka.php/254173

Abstract

Budaya Adat Tidung merupakan budaya asli yang mendiami Pulau Tarakan dan tersebar luas hampir di seluruh wilayah Kalimantan bagian utara hingga ke Provinsi Sabah di Malaysia. Akhir-akhir ini, Suku Tidung mengalami pengikisan budaya yang semakin menipis seolah hilang karena datangnya beberapa suku ke wilayah Kalimantan Utara khususnya di Pulau Tarakan untuk melakukan transmigrasi dalam dunia perdagangan. Dalam proses pembuatan video dokumenter ini beberapa informasi didapatkan melalui buku ataupun website yang membahas tentang teori-teori apa saja yang dibutuhkan. Proses pembuatan video dokumenter ini juga meliputi beberapa proses analisis dari beberapa sumber yang telah diwawancarai. Dari hasil analisis tersebut dapat digunakan sebagai alat bantu dalam pengeditan video. Hasil editing video tersebut akan menghasilkan video dokumenter yang telah siap dipertontonkan dan dipromosikan kepada masyarakat luas. Tahap terakhir adalah tahap uji coba dan evaluasi pada beberapa responden untuk mengetahui apakah proses pembuatan video dokumenter ini sudah sesuai dengan konsep analisis dan sudah layak untuk di promosikan di website maupun sosial media.

Item Type: Undergraduate thesis
Uncontrolled Keywords: Budaya Adat, Video Dokumenter, Suku Tidung
Subjects: Q Science > QA Mathematics > QA75 Electronic computers. Computer science
Divisions: Faculty of Engineering > Department of Informatic
Depositing User: Masyhur 196042
Date Deposited: 09 Sep 2019 03:19
Last Modified: 09 Sep 2019 03:19
URI: http://repository.ubaya.ac.id/id/eprint/36134

Actions (login required)

View Item View Item