Perancangan Koleksi City-wear for Women, Men, dan Kids dan Produk Lifestyle Spring/Summer 2021 dari Inspirasi Self Acceptance of Introversion

Maharani, Ilhami Suryaning (2020) Perancangan Koleksi City-wear for Women, Men, dan Kids dan Produk Lifestyle Spring/Summer 2021 dari Inspirasi Self Acceptance of Introversion. [Undergraduate thesis]

[thumbnail of DFP_86_Abstrak.pdf]
Preview
PDF
DFP_86_Abstrak.pdf

Download (576kB) | Preview
Official URL / DOI: http://digilib.ubaya.ac.id/pustaka.php/259652

Abstract

Perancangan koleksi spring/summer 2021 inspirasi “self acceptance of introversion” menyampaikan sebuah perjalanan dalam menemukan jati diri seseorang melalui sudut pandang introvert yang diaplikasikan pada 60 looks desain fashion dan 15 produk lifestyle untuk mens, womens, dan kids. Penyampaian inspirasi pada koleksi dilakukan dengan melakukan beberapa percobaan material sebagai textile manipulation yang diterapkan pada desain fashion. Pembuatan textile manipulation sebagai point busana memberikan kesan estetik dan tidak mainstream karena diproduksi secara handmade. Proses perancangan koleksi dilakukan dengan mengumpulkan data, melakukan riset, dan menganalisis data yang diperoleh dari berbagai sumber. Banyak perasaan yang bercampur mengenai penerimaan diri diantaranya perasaan sedih, stres, lalu mulai melakukan refleksi diri, dan menerima dirinya dengan tulus. Rancangan koleksi menggunakan siluet busana loose serta pemilihan style minimalis dan edgy dipadukan dengan warna material yang gelap untuk memperkuat kesan gloomy dan darkness dari perasaan negatif pada proses penerimaan diri. Proses realisasi produk juga diimbangi manajemen produk pada brand Ayconic. Strategi pemasaran berfungsi untuk mencapai sasaran perusahaan dengan memperhatikan SWOT, STPD, dan marketing mix.

Item Type: Undergraduate thesis
Uncontrolled Keywords: self acceptance, introversion, citywear, manajemen produk
Subjects: N Fine Arts > NC Drawing Design Illustration
Divisions: Academic Department > Department of MKU
Depositing User: Eko Wahyudi 197013
Date Deposited: 27 Nov 2020 03:24
Last Modified: 27 Nov 2020 03:24
URI: http://repository.ubaya.ac.id/id/eprint/38561

Actions (login required)

View Item View Item