Akseptasi Mahasiswa di Surabaya terhadap Penggunaan Aplikasi E-Wallet dengan Unified Theory Of Acceptance and Use of Technology (Utaut2)

Phang, Edwin (2021) Akseptasi Mahasiswa di Surabaya terhadap Penggunaan Aplikasi E-Wallet dengan Unified Theory Of Acceptance and Use of Technology (Utaut2). [Undergraduate thesis]

[thumbnail of SP_2176_Abstrak.pdf] PDF
SP_2176_Abstrak.pdf

Download (34kB)
Official URL / DOI: http://digilib.ubaya.ac.id/pustaka.php/260725

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk menganalisis penggunaan e-wallet pada kalangan mahasiswa di Kota Surabaya dengan menggunakan model Unified Theory of Acceptance and Use of Technology 2 (UTAUT2) berdasarkan model Venkatesh dkk. (2012) tanpa konstruk moderator yang diolah dengan metode analisis Structural Equation Model (SEM). Hasil penelitian menyimpulkan bahwa persepsi manfaat, persepsi kemudahan, lingkungan sekitar, kondisi fasilitas dan motivasi kesenangan tidak berpengaruh positif terhadap niat pengguna, sedangkan harga dan kebiasaan memiliki pengaruh positif yang signifikan terhadap niat pengguna. Pada sisi lain, faktor kondisi fasilitas, kebiasaan dan niat pengguna mempengaruhi perilaku pengguna.

Item Type: Undergraduate thesis
Uncontrolled Keywords: E-Wallet, Model UTAUT2, Structural Equation Model, Mahasiswa di Surabaya
Subjects: H Social Sciences > HB Economic Theory
Divisions: Faculty of Business and Economic > Department of Economic
Depositing User: Perpustakaan UBAYA
Date Deposited: 21 Apr 2021 02:42
Last Modified: 21 Apr 2021 02:42
URI: http://repository.ubaya.ac.id/id/eprint/39340

Actions (login required)

View Item View Item