Pengaruh dewan komisaris terhadap pengungkapan tanggung jawab sosial

Novianti, Natasya and Eriandani, Rizky (2022) Pengaruh dewan komisaris terhadap pengungkapan tanggung jawab sosial. INOVASI: Jurnal Ekonomi, Keuangan dan Manajemen, 18 (1). pp. 208-216. ISSN 0216-7786 (Print); 2528-1097 (Online)

[thumbnail of Eriandani Natasya 2022_Dewan komisaris dan CSR.pdf] PDF
Eriandani Natasya 2022_Dewan komisaris dan CSR.pdf - Published Version

Download (295kB)
Official URL / DOI: https://journal.feb.unmul.ac.id/index.php/INOVASI/...

Abstract

Hasil studi terdahulu menunjukkan bahwa terdapat pengaruh corporate governance terhadap pengungkapan CSR. Salah satu organ utama terkait corporate governance ialah dewan komisaris, dimana berperan melakukan monitoring serta memberikan advice kepada direksi untuk memastikan telah dilaksanakannya good corporate governance. Oleh karena itu, dilakukannya penelitian ini dengan tujuan untuk melihat apakah terdapat pengaruh ukuran dan komposisi dewan komisaris terhadap CSR disclosure. Digunakannya sampel sebesar 470 selama tahun 2017-2020 dengan menggunakan ordinary least square regression. Hasil menunjukkan bahwa ukuran dan proporsi komisaris independen berpengaruh positif signifikan terhadap CSR disclosure. Selain itu, tidak terdapat pengaruh proporsi komisaris wanita terhadap CSR disclosure. Implikasi yang diharapkan yaitu untuk memperlihatkan pengaruh ukuran dan komposisi dewan komisaris terhadap CSR disclosure.

Item Type: Article
Uncontrolled Keywords: Corporate social responsibility; ukuran dewan komisaris; dewan komisaris independen; dewan komisaris Wanita
Subjects: H Social Sciences > H Social Sciences (General)
H Social Sciences > HF Commerce > HF5601 Accounting
Divisions: Faculty of Business and Economic > Department of Accounting
Depositing User: RIZKY ERIANDANI M.Ak. - 209174
Date Deposited: 10 May 2022 06:43
Last Modified: 10 May 2022 06:43
URI: http://repository.ubaya.ac.id/id/eprint/41823

Actions (login required)

View Item View Item