Chandrawijaya, Elvina Febriyani and Yunanto, Taufik Akbar Rizqi (2021) Studi Kasus: Dinamika Psikologis Anak Angkat yang Mengalami Gangguan Depresi Mayor Tingkat Berat dengan Fitur Melankolis dan Psikotik. Jurnal Insight Fakultas Psikologi Universitas Muhammadiyah Jember, 17 (2). pp. 327-337. ISSN 1858-4063
PDF
Taufik Akbar Rizqi Yunanto_Studi Kasus_Rev.pdf Download (628kB) |
Abstract
Gangguan dalam struktur keluarga dan kekerasan pada anak merupakan faktor sosial yang dapat memicu gangguan depresi. Gangguan ini merupakan kondisi kesehatan yang serius dan sering dikaitkan dengan upaya menyakiti diri yang dapat berujung pada keinginan untuk bunuh diri. Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui dinamika psikologis seorang anak angkat yang mengalami gangguan depresi. Penelitian ini mengunakan pendekatan kualitatif dengan metode studi kasus. Partisipan penelitian ini berjumlah satu orang (N=1) yaitu seorang mahasiswa tingkat akhir berusia 22 tahun yang mengalami depresi mayor tingkat berat dengan fitur melankolis dan psikotik. Penelitian ini akan menggunakan teknik asesmen wawancara, observasi dan beberapa alat tes psikologi untuk membantu peneliti dalam menulis dinamika partisipan. Hasil penelitian ini menunjukkan bahwa Lala mengalami depresi dilatarbelakangi oleh peristiwa kehidupan yang menekan, minimnya afeksi dan penerimaan dari lingkungan keluarga, strategi koping menghindar serta pandangan terhadap diri, dunia dan masa depan yang negatif.
Item Type: | Article |
---|---|
Uncontrolled Keywords: | dinamika psikologis; depresi; anak angkat; perselingkuhan |
Subjects: | B Philosophy. Psychology. Religion > BF Psychology |
Divisions: | Faculty of Psychology > Department of Psychology |
Depositing User: | TAUFIK AKBAR RIZQI YUNANTO |
Date Deposited: | 08 Aug 2022 05:21 |
Last Modified: | 09 Jan 2023 03:39 |
URI: | http://repository.ubaya.ac.id/id/eprint/42276 |
Actions (login required)
View Item |