Nurazizy, Naufal Rakha (2025) Implementasi Content Plan Yang Tepat Untuk Meningkatkan Beand Engegament Pada Media Sosial Instagram @dynamixidn Semen Dynamix Di Jakarta. [Undergraduate thesis]
![]() |
PDF
LKLM_521_Abstrak.pdf Download (278kB) |
Abstract
Laporan ini menganalisis permasalahan dalam pengelolaan media sosial Instagram @dynamixidn milik Semen Dynamix yang menghadapi tantangan dalam meningkatkan keterlibatan audiens. Meskipun perusahaan telah melakukan transformasi digital, performa media sosialnya masih belum optimal, dengan Engagement Rate yang fluktuatif dan di bawah target. Masalah ini disebabkan oleh kurangnya perencanaan konten yang terstruktur, inkonsistensi visual, serta minimnya interaksi dengan pengikut. Untuk mengatasi hal tersebut, dilakukan penerapan strategi content plan secara sistematis dengan meningkatkan variasi konten, konsistensi visual, serta pemanfaatan fitur Instagram seperti Stories, Reels, dan Live. Langkah strategis juga melibatkan kolaborasi dengan tim Branding Marketing serta dukungan mahasiswa magang kreatif. Evaluasi kinerja dilakukan melalui analisis Engagement Rate, jangkauan, serta interaksi real-time. Hasil dari penerapan strategi ini menunjukkan peningkatan signifikan dalam keterlibatan audiens, penguatan brand awareness, dan optimalisasi akun Instagram sebagai kanal komunikasi digital Semen Dynamix di industri konstruksi nasional.
Item Type: | Undergraduate thesis |
---|---|
Uncontrolled Keywords: | Instagram, Content Plan, Social media Marketing, Engagement, Semen Dynamix. |
Subjects: | H Social Sciences > HD Industries. Land use. Labor > HD28 Management. Industrial Management |
Divisions: | Academic Department > Department of MKU |
Depositing User: | Eko Wahyudi 197013 |
Date Deposited: | 23 Sep 2025 05:56 |
Last Modified: | 23 Sep 2025 05:56 |
URI: | http://repository.ubaya.ac.id/id/eprint/49596 |
Actions (login required)
![]() |
View Item |