PENETAPAN NILAI TETAPAN KEASAMAN (pKa) ASAM PIPEMIDAT SECARA SPEKTROFOTOMETRI LEMBAYUNG ULTRA

Aryani, Ni Luh Dewi and Sukardjo, Bambang and Purwanto, Bambang Tri and Susilowati, Rully (2005) PENETAPAN NILAI TETAPAN KEASAMAN (pKa) ASAM PIPEMIDAT SECARA SPEKTROFOTOMETRI LEMBAYUNG ULTRA. Artocarpus Media Pharmaceutica Indonesia, 5 (1). pp. 33-39. ISSN 1411-8734

[thumbnail of Penetapan Nilai_Abstract_2005.pdf]
Preview
PDF
Penetapan Nilai_Abstract_2005.pdf

Download (76kB) | Preview
[thumbnail of Penetapan Nilai_2005.pdf]
Preview
PDF
Penetapan Nilai_2005.pdf

Download (293kB) | Preview

Abstract

Sebagian besar obat merupakan elektrolit lemah yaitu asam lemah atau basa lemah. Besarnya ionisasi elektrolit lemah tergantung pada nilai pKa obat dan pH tempat obat terlarut. Molekul obat yang tidak terionisasi, yang lebih larut dalam lemak. lebih mudah untuk menembus membran bioloais daripada bentuk yang terionisasi. Dengan demikian besarnva Ionisasi obat mempengaruhi kecepatan absorpsi .obat Pada penelitian ini dilakukan penetapan nilai terapan keasaman(pKa) asam pipemidat yang dilakukan secara spektrofotomerr lembayung ultra. Asam pipemidat adalah turunan kuinolon yang digunakan untuk pengobatan infeksi saluran kemih. Nilai pKa asam pipemidat yang diperoleh pada penelitian ini adalah 5,50.

Item Type: Article
Uncontrolled Keywords: pKa, Asam pipemidat
Subjects: R Medicine > R Medicine (General)
Divisions: Faculty of Pharmacy > Department of Pharmacy
Depositing User: Eko Setiawan 194014
Date Deposited: 03 Oct 2013 01:47
Last Modified: 23 Oct 2013 22:02
URI: http://repository.ubaya.ac.id/id/eprint/5194

Actions (login required)

View Item View Item