Desain Penerapan Business Process Reengineering Dalam Rangka Mendukung Strategi Cost Leadership Pada PT SS. Utama Di Surabaya

Handayani, Amelia (2002) Desain Penerapan Business Process Reengineering Dalam Rangka Mendukung Strategi Cost Leadership Pada PT SS. Utama Di Surabaya. Masters thesis, University of Surabaya.

Full text not available from this repository. (Request a copy)
Official URL / DOI: http://digilib.ubaya.ac.id/pustaka.php/222927

Abstract

Menghadapi era industrialisasi duni yang semakin modern dewasa ini, baik negara maju maupun negara berkembang saling bersaing memproduksi barang atau jasa yang diharapkan mampu merebut pangsa pasar dunia. Hal ini seiring dengan kemajuan teknologi yang semakin pesat yang menjadikan persaingan bisnis yang semakin ketat dan membawa perubahan-perubahan dalam masyarakat. Salah satu perubahan nyata yang terjadi adalah bahwa masyarakat menjadi lebih seleksi dalam mengkonsumsi barang. Dengan banyaknya produk-produk pilihan yang ada maka konsumenlah yang paling banyak diuntungkan. Persaingan antar badan usaha semakin ketat ini berdampak pula pada PT SS UTAMA sebagai salah satu perusahaan yang bergerak dibidang industri alas kaki, yang merasakan imbas dari perubahan teknologi dan ketatnya persaingan dengan adanya penurunan penjualan dan laba badan usaha. ...

Item Type: Thesis (Masters)
Subjects: H Social Sciences > HD Industries. Land use. Labor > HD28 Management. Industrial Management
Divisions: Postgraduate Programs > Master Program in Management
Depositing User: Karyono
Date Deposited: 30 May 2012 03:50
Last Modified: 27 Nov 2012 07:44
URI: http://repository.ubaya.ac.id/id/eprint/537

Actions (login required)

View Item View Item