Analisis Kesadaran Merek, Persepsi Kualitas, dan Asosiasi Merek Dalam Ekstensi Merek Pada Produk Merek Lifebuoy Di Surabaya

., Lindawati (2004) Analisis Kesadaran Merek, Persepsi Kualitas, dan Asosiasi Merek Dalam Ekstensi Merek Pada Produk Merek Lifebuoy Di Surabaya. Masters thesis, University of Surabaya.

[thumbnail of MM_176_Abstrak.pdf]
Preview
PDF
MM_176_Abstrak.pdf

Download (70kB) | Preview
Official URL / DOI: http://digilib.ubaya.ac.id/pustaka.php/222964

Abstract

Pemberian merek telah menjadi masalah penting dalam strategi produk dan merupakan bagian paling penting dalam pemasaran. Usaha pengembangan produk baru dengan merek yang sama sekali baru semakin mahal dan tidak menjamin keberhasilannya. Salah satu alternatif strategi yang dapat dilakukan adalah dengan melakukan ekstensi merek (brand extension). Brand extension dapat menghasilkan pengaruh merek ekstensi terhadap merek induk. Ekstensi merek adalah salah satu keputusan penting dalam perusahaan sehingga pengambil keputusan perlu memfokuskan diri pada bagaimana menciptakan dan meningkatkan peluang sukses ekstensi merek. Kegagalan brand extension dapat membahayakan brand equity dengan menghasilkan pengaruh negatif (negative reciprocal effects) terhadap merek induk. Oleh karena itu perlu diteliti bagaimana mengembangkan pengaruh yang positif antara merek ekstensi dan merek induk (positive reciprocal effect) untuk meningkatkan minat beli strategi ekstensi merek...

Item Type: Thesis (Masters)
Subjects: H Social Sciences > HD Industries. Land use. Labor > HD28 Management. Industrial Management
Divisions: Postgraduate Programs > Master Program in Management
Depositing User: Karyono
Date Deposited: 16 Jun 2012 03:45
Last Modified: 10 Jul 2015 03:45
URI: http://repository.ubaya.ac.id/id/eprint/613

Actions (login required)

View Item View Item