Ardiana, Henni (2008) Pembuatan Perangkat Lunak Tanya Jawab Informasi tentang Handphone dengan Bahasa Natural. [Undergraduate thesis]
Preview |
PDF
TI_1059_Abstrak.pdf Download (272kB) | Preview |
Abstract
Handphone atau telepon digital bergerak, saat ini dianggap sebagai media komunikasi yang wajib dimiJiki seseorang. Kebutuhan akan handhone semakin meningkat namun infonnasi tentang handphone yang dimiliki masyarakat khususnya calon pembeli terbatas. Infonnasi tentang handphone bisa didapat dengan bertanya langsung pada orang yang pabam tentang handphone ataupun melalui media cetak dan elektronik seperti katalog handphone, majalah handphone, internet dan lain sebagainya. Namun untuk mencari orang yang paham tentang handphone relatif sulit dan juga informasi yang didapat pada media cetak dan elektronik terbatas karena ada infonnasi yang tidak diberikan melalui media tersebut tetapi dapat diperoleh melalui tanya jawa,b langsung. Berdasarkan keadaan diatas penulis ingin mengimplementasikan bahasa natural dalam sebuah sistem yang dapat melakukan proses tanya jawab tentang infonnasi handphone. Bahasa natural tidaJdah diproses oleh komputer meJainkan oleh manusia. Maka langkah awal untuk mengimplementasikan bahasa natural kedalam perangkat lun~ penulis melakukan wawancara pada masyarakat/calon pembeli handphone dan orang yang paham mengenai handphone untuk mengetahui bagaimana bentuk-bentuk pertanyaan yang umum digunakan. Hasil wawancara tersebut akan digunakan untuk membentuk token dan semantic action. Dalam pembuatan perangkat lunak tersebut penulis menggunakan metode bahasa natural dan kompilasi. Perangkat lunak ini menggunakan teknik sintax dan semantic analisis untuk analisa inputan bahasa naturaL Metode kompilasinya dilakukan proses scanner. parser, dan semantic action untuk mengecek validltidaknya kalimat yang diinputkan dan mengeluarkan jawaban untuk inputan kalimat yang valid dan tidak valid. Setelah perangkat lunak selesai dibuat, maka dilakukan ujicoba untuk mengetahui apakah perangkat lunak sudah sesuai dengan tujuan yang ingin dicapai. Dengan perangkat lunak ini diharapkan dapat memberikan informasi tentang handphone yang dibutuhkan masyarakat khususnya eaton pembeli handphone.
Item Type: | Undergraduate thesis |
---|---|
Uncontrolled Keywords: | Perangkat lunak, handphone, bahasa natural |
Subjects: | Q Science > QA Mathematics > QA75 Electronic computers. Computer science |
Divisions: | Faculty of Engineering > Department of Informatic |
Depositing User: | Masyhur 196042 |
Date Deposited: | 26 Oct 2015 03:57 |
Last Modified: | 26 Oct 2015 03:57 |
URI: | http://repository.ubaya.ac.id/id/eprint/25771 |
Actions (login required)
View Item |