Uji Aromaterapi Kombinasi Minyak Kenanga (Cananga odorata Hook.f.) dan Minyak Nilam (Pogostemon cablin Benth.) RN Terhadap Aktivitas Motorik Mencit pada Kasus Depresi

Putu Sutarini, Sang Ayu (2006) Uji Aromaterapi Kombinasi Minyak Kenanga (Cananga odorata Hook.f.) dan Minyak Nilam (Pogostemon cablin Benth.) RN Terhadap Aktivitas Motorik Mencit pada Kasus Depresi. [Undergraduate thesis]

[thumbnail of F_2082_1010079_Abstrak.pdf]
Preview
PDF
F_2082_1010079_Abstrak.pdf

Download (93kB) | Preview
Official URL / DOI: http://digilib.ubaya.ac.id/pustaka.php/149757

Abstract

Telah dilakukan penelitian meogenai uji aromaterapi dari kombinasi minyak Nilam (Pogostemon cab/in) dengan minyak Kenanga (Cananga odorata) terhadap mencit putih jantan. Hewan uji mencit putih jantan sebanyak 20 ekor terbagi dalam 2 kelompok terdiri dari uji dan kontrol. Kelompok kontrol dimasukkan ke dalam alat tanpa diberi aromaterapi . Kelompok uji dimasukkan ke dalam alat yang telah dijenuhi dengan aromaterapi kombinasi minyak Nilam dan Kenanga RN. Alat yang digunakan adalah modifikasi alat ultrasonik. Sebagai parameter uji adalah lamanya waktu aktivitas motorik mencit hingga menjadi depresi. Adanya efek antidepresan dari bahan penelitian akan meningkatkan lamanya waktu mencit dalam melakukan aktivitas motoriknya dibandingkan dengan kontrol. Data penelitian yang diperoleh dianalisa dengan metode t test irufependent dengan basil! t hitungl = 5,324 dan t tabei2,10J sehingga kombinasi minyak Nilam dan Kenanga RN dapat digunakan sebagai antidepresan karena terdapat perbedaan yang bennakna.

Item Type: Undergraduate thesis
Uncontrolled Keywords: Kenanga (Cananga odorata), Nilam (Pogostemon cab/in), Aromaterapi, Depresan, Antidepresan.
Subjects: R Medicine > RS Pharmacy and materia medica
Divisions: Faculty of Pharmacy > Department of Pharmacy
Depositing User: Jumagi 197012
Date Deposited: 15 Mar 2016 03:45
Last Modified: 15 Mar 2016 03:45
URI: http://repository.ubaya.ac.id/id/eprint/26990

Actions (login required)

View Item View Item