Agustriyanto, Rudy (2017) Metode Optimasi Pada Sistem Pengendalian Proses Tangki Pemanas Berpengaduk. Jurnal Teknik Kimia USU, 6 (3). pp. 1-7. ISSN 2337-4888
Preview |
PDF
Rudy Agustriyanto_METODE OPTIMASI PADA SISTEM PENGENDALIAN PROSES TANGKI PEMANAS BERPENGADUK_JTK USU 6(3).pdf Download (1MB) | Preview |
Abstract
Pada penelitian ini, penyetelan pengendali PID (Proportional Integral Derivative) dilakukan dengan metode optimasi dan hasil akhirnya dibandingkan dengan metode penyetelan lain (yaitu metode sintesa langsung dan Ziegler-Nichols). Tujuan penelitian adalah mendapatkan response output terbaik ketika terjadi perubahan set point dan terjadi gangguan. Penyetelan pengendali adalah proses yang berguna dalam menetapkan parameter pengendali yang dapat mempengaruhi response output dari perubahan setpoint (masalah servo) maupun ketika terjadi gangguan (masalah regulatori). Kinerja pengendali dapat dievaluasi dari harga SSE (Sum Squares of Error) ketika sistem dikendalikan oleh pengendali PID yang disetel dengan metode tertentu. Hasil penelitian menunjukkan bahwa metode optimasi tampak lebih baik dari metode lainnya karena memberikan kinerja terbaik.
Item Type: | Article |
---|---|
Uncontrolled Keywords: | Optimization, Tuning, PID control |
Subjects: | T Technology > TP Chemical technology |
Divisions: | Faculty of Engineering > Department of Chemical Engineering |
Depositing User: | Rudy Agustriyanto, M.Sc 199005 |
Date Deposited: | 12 Oct 2017 09:00 |
Last Modified: | 24 Mar 2021 16:04 |
URI: | http://repository.ubaya.ac.id/id/eprint/30892 |
Actions (login required)
View Item |